Anggota TNI di Merauke Papua Selatan Ditikam Anak Buahnya Sendiri, Begini Kronologinya

- 5 Juli 2022, 18:02 WIB
Ilustrasi penikaman /Pixabay/PublicDomainPictures/
Ilustrasi penikaman /Pixabay/PublicDomainPictures/ /

Diketahui, peristiwa tersebut bermula saat korban melaksanakan apel pagi bersama seluruh personelnya pada 08.00 WIT.  

Saat itu pelaku tidak ikut apel api dikarenakan terlambat.

Sambil menunggu kehadiran pelaku Sertu MA yang tidak ikut apel pagi, kemudian personel lainnya melaksanakan lari.

Baca Juga: Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy Ditetapkan KPK sebagai Tersangka TPPU

Setelah melaksanakan lari, selang 5 menit kemudian pelaku Sertu MA datang di tempat apel dan menyampaikan kekesalannya.

Kemudian menuju ke sepeda motor miliknya untuk mengambil pisau yang di simpan dalam jok motor.

Pelaku lalu menuju ke IGD karena Kepala Rumah Sakit Mayor Ckm dr Beni Arjihans sedang berada di dalam IGD.

Baca Juga: Jadwal Semifinal Piala Presiden 2022: PSIS Semarang vs Arema FC dan PSS Sleman vs Borneo FC

Setelah Pelaku menemui korban, tiba-tiba terjadi Sertu MA menusuk korban dan mengenai bagian punggung menggunakan pisau yang panjangnya sekitar 30 cm. 

"Akibat penikaman tersebut korban, Mayor Ckm dr. Beni Arjihans langsung dibawa ke RS AL Merauke dan ditangani langsung oleh Tim Medis RS AL," jelasnya. 

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah