Desmon Tutu, Pastor Penentang Kebijakan Apartheid Israel

- 28 Juni 2022, 13:25 WIB
Desmon Tutu
Desmon Tutu /

SUARA JAYAPURA - Direktur The Islah Center Jakarta sekaligus Pengurus LTN PBNU 2022-2026 Mujahidin Nur yang menyebut jika ada seorang tokoh Kristen dari Afrika Selatan yang sangat getol menentang Apartheid dan ketidakadilan di Bumi Palestina.

Dia adalah Desmon Tutu, seorang Pastor yang telah tutup usia pada 26 Desember 2021 lalu.

Pria yang dijuluki cahaya dari Afrika itu telah tutup usia dan pengumuman kematiannya langsung dilakukan oleh Presiden Afrika Selatan, Cyril Ramaposa.

Baca Juga: Ribuan Demonstran Desak NATO Dibubarkan: Tidak untuk Perang, untuk Perdamaian 

Setelah pengumuman kematian Desmon Tutu, duka seketika menyelimuti Cape Town dan Afrika Selatan pada umumnya.

Sebagai pertanda berkabung, Lonceng di Catedral ST George, Cape Town berdentang setiap sepuluh menit.

Sementara Balaikota Cape Town dan Table Mountain ‘diselimuti’ cahaya ungu setiap malam sampai upacara penguburan Desmond Mpilo Tutu dilakukan.

Buku tamu untuk para pelayat disiapkan, mereka yang melayat menandatangani dan menuliskan ungkapan dukanya sebagai penghargaan pada mendiang peraih Nobel Perdamaian dunia itu.

 Baca Juga: Keluarga Beri Ultimatum Soal Marshanda, Omongan Sheila Tiba-tiba Berubah

Halaman:

Editor: Suryadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x