Jangan Dicuekin Ya! Ini Sosok yang Tepat Berada di Sisi Petugas KPPS Pasca Pemilu 2024

- 18 Februari 2024, 09:49 WIB
Ilustrasi - Petugas KPPS mengambil gambar hasil penghitungan suara saat simulasi di Indramayu, Jawa Barat.
Ilustrasi - Petugas KPPS mengambil gambar hasil penghitungan suara saat simulasi di Indramayu, Jawa Barat. /Antara/Dedhez Anggara/

SUARA JAYAPURA - Petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) telah bekerja siang dan malam selama berada di Tempat Pemungutan Suara (TPS). 

Bahkan, banyak video viral menunjukkan para petugas KPPS bekerja dari pagi tembus pagi di TPS. 

Saat hari pencoblosan atau pemungutan suara Rabu 14 Februar 2024, awalnya para petugas KPPS tampil ceria. 

Baca Juga: Pleno Tingkat PPD di Kota Jayapura Dipastikan Berjalan dengan Aman

Ketika tugas sudah selesai, banyak dari mereka tampil acak-acakan karena begadang mengawal perhitungan suara. 

Seharian berada di TPS tanpa istirahan membuat mereka kelelahan dan stres. 

Kondisi ini tidak boleh dibiarkan, ada dua sosok yang mesti berada di sisi petugas KPPS pasca Pemilu 2024 selesai. 

Jika tidak, maka dipastikan mereka akan berurusan dengan petugas kesehatan, bahkan bisa berujugn dirawat di rumah sakit. 

Baca Juga: Berusia 114 Tahun, Kota Jayapura Papua Sudah 4 Kali Berganti Nama, Begini Sejarahnya

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x