138 Peserta Berebut Jawara STQ Papua 2023 Menuju Tingkat Nasional di Jambi

- 19 Juni 2023, 10:19 WIB
Plh Gubernur Papua Ridwan Rumasukun resmi membuka STQ ke-XXVII Tingkat Provinsi se-Tanah Papua
Plh Gubernur Papua Ridwan Rumasukun resmi membuka STQ ke-XXVII Tingkat Provinsi se-Tanah Papua /Muhammad Rafiq/

SUARA JAYAPURA - Sebanyak 138 peserta berlomba-lomba menjadi jawara pada STQ ke-XXVII Tingkat Provinsi se-Tanah Papua.

Nantinya yang menjadi juwara bakal mewakili Papua pada STQ tingkat nasional yang rencananya digelar di Jambi. 

Pembukaan STQ ke-XXVII Tingkat Provinsi se-Tanah Papua Tahun 2023 digelar di di Aula LPTQ Provinsi Papua, Kota Jayapura pada Minggu, 18 Juni 2023 malam.

Baca Juga: Viral Dirujak Netizen! Dewa Eka Prayoga Pernah Curhat tentang Istrinya, Begini Kisahnya

Ada 2 cabang lomba dalam STQ kali ini, diantaranya Tilawah dan Musabaqah Hifzdil Qur’an (MHQ).

Tidak hanya mencari jawara, STQ juga menentukan daerah mana yang akan menjadi juara umum untuk tahun ini.

Adapun kabupaten dan kota yang mengikuti STQ XXVII tahun ini diantaranya Kota Jayapura, Kabupaten Jayapura, Kabupaten Keerom, Kabupaten Sarmi.

Baca Juga: Inilah Nama 50 Anak Papua Ikut Seleksi PFA 2023 di Stadion Mandala Jayapura

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah