Ampun 100 Persen! Selain Garam dan Air, Ini Cara Sembuhkan Sakit Gigi Terbaru 2024 Tanpa Obat Kimia

- 25 Maret 2024, 15:05 WIB
Ilustrasi sakit gigi.
Ilustrasi sakit gigi. /Freepik/DC Studios/

SUARA JAYAPURA - Sakit gigi memang rasanya tidak nyaman untuk makan ini dan itu. Namun bila mengalami hal itu, jangan buru-buru konsumsi obat kimia. 

Pertolongan pertama untuk sakit gigi biasnaya menggunakan bahan alami seperti garam dan air. Cara ini diyakini dapat mematikan rasa dan mengurasi rasa sakit serta efek infeksi pada gigi.

Selain garam dan air, sebenarnya ada cara lain untuk mengobati sakit gigi. Dikutip suarajayapura.com dari laman Times of India, berikut bahan alami untuk sembuhkan gigi.

Baca Juga: Sebaiknya Mengonsumsi Kopi Hitam Tanpa Gula, Ini 5 Manfaat Kesehatan Bagi Tubuh: Jantung Aman

1. Teh Peppermint: Mengoleskan pasta pepermin atau menyeduh teh kental yang dibuat dari daun peppermint dapat membantu mengurangi rasa sakit di sekitar gigi atau gusi.

Faktanya, teh peppermint sederhana dapat digunakan sebagai obat kumur untuk mencegah bakteri dan dapat memberikan efek mati rasa ringan.

2. Minyak Cengkeh: Oleskan sedikit minyak cengkeh ke kapas. Letakkan kapas di area yang sakit selama 15 menit.

Minyak cengkeh memiliki sifat analgesik alami yang membantu mengurangi dan menghilangkan rasa sakit.

Baca Juga: Sebelum Menyesal! Berhenti Konsumsi Minuman Mengandung Pemanis Buatan, Akibatnya Bisa Fatal

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x