Hasto Beberkan Kunci PDIP Menangkan Pemilu 2024: Menyatu dengan Kekuatan...

- 1 Agustus 2022, 15:30 WIB
Hasto PDIP Trending di Twitter, Usai Ajak Warganet Main Kuis 'Sebutkan 7 Prestasi Anies Baswedan'
Hasto PDIP Trending di Twitter, Usai Ajak Warganet Main Kuis 'Sebutkan 7 Prestasi Anies Baswedan' /Twitter

SUARA JAYAPURA - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) telah mendaftar sebagai peserta pemilu 2024.

Pendaftaran dilakukan di Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Jakarta pada Senin, 1 Agustus 2022.

Saat mendaftar, PDIP tidak dihadiri Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.

Baca Juga: PDIP Bertekad Menangkan Pemilu 2024, Hasto: Menyatu dengan Rakyat

Melainkan diwakili Sekretaris Jenderal partai Hasto Kristiyanto dan pengurus DPP Partai Bambang Pacul Wuryanto.

Tahapan pendaftaran dan penyerahan dokumen selama 14 hari kedepan, mulai 1 Agustus sampai 14 Agustus 2022.

Sementara waktu pendaftaran parpol dibuka pada 08.00 WIB sampai dengan 16.00 WIB.

Baca Juga: Cek Fata: Ada UFO Terbang di Langit Jakarta, Pasukan Brimob Siaga 1 Pegang Senapan

Diberitakan pikiran-rakyat.com berjudul "Menangkan Pemilu 2024 PDIP: Tekad Kami Menyatu Dengan Rakyat", Hastro menyatakan PDI Perjuangan bertekad memenangkan Pemilu 2024. 

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x