Pasca Pemekaran, Pemerintah Papua Bidik Sektor Perikanan Jadi Sumber PAD

- 29 Februari 2024, 19:00 WIB
Ilustrasi perikanan sebagai sumber ekonomi
Ilustrasi perikanan sebagai sumber ekonomi /kkp.go.id

Namun Pemerintah Provinsi Papua masih harus memetakan potensi sumber pendapatan daerah potensial di wilayahnya.

Hal demikian bertujuan menghasilkan data yang komprehensif, sehingga dapat dikembangkan strategi pengelolaan yang tepat, dalam meningkatkan pendapatan daerah.

"Kita petakan mulai dari masalah transportasi (akses jalan), regulasi serta hal terkait lainnya. Lalu menyusun rencana tindak lanjut berdasarkan hasil pemetaan yang akan menjadi panduan bagi pemerintah dalam mengoptimalkan pemanfaatan potensi yang ada".

"Selanjutnya, melakukan evaluasi atas kendala-kendala lapangan yang akan dilakukan, selanjutnya dilaporkan kepada Penjabat Gubernur, guna menentukan langkah yang diambil," ucap dia.***

 

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq

Sumber: Papua.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah