Toyota Bakal Hentikan Produksi Kijang Innova Diesel, Ini Penggantinya Lebih Gagah dan Canggih

- 10 September 2022, 05:44 WIB
Interior Toyota Kijang Innova Hybrid 2023
Interior Toyota Kijang Innova Hybrid 2023 /Muhammad Rafiq/ YouTube Mechanic Adventure

SUARA JAYAPURA - Seiring perkembangan teknologi di dunia otomotif, Toyota terus berinovasi.

Terutama di segmen mobil MPV, beberapa produsen mulai meninggalkan mesin diesel. 

Toyota pun tampaknya akan menyusul produsen lainnya.

Baca Juga: BARU TERUNGKAP Brigadir J Sempat Diselamatkan Bripka RR Sebelum Ditembak Bharada E, Begini Ceritanya

Kijang Innova jadi salah satu mobil andalan di segmen MPV yang bakal dirombak total di tahun mendatang. 

Pihak Toyota menghentikan produksi Kijang Innova diesel dan menggantinya dengan mobil canggih. 

Mobil yang dimaksud telah hadir di India dalam edisi terbatas, namannya Toyota Innova Crysta.

Selain Innova Crysta, masih ada dua mobil baru lagi yang bakal hadir di jelang akhir tahun 2022 ini. 

Baca Juga: Mitsubishi Pajero Sport Hybrid Sudah Ada 7 Tahun Lalu? Mobil Ini Pernah Disebut Cikal Bakal di Masa Depan

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq

Sumber: Times Now News AutoFun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah