Ketua LPTQ Provinsi Papua Gelar Pelatihan Terpadu Sekaligus Penjaringan Kepada OAP

- 24 Februari 2024, 15:14 WIB
Ketua Umum LPTQ saat membuka acara pelatihan terpadu Tilawatil Qur'an dan Hifzil Qur'an
Ketua Umum LPTQ saat membuka acara pelatihan terpadu Tilawatil Qur'an dan Hifzil Qur'an /Intan Mustika Jaya Sabar /

Hal senada juga disampaikan, Ketua Panitia juga Dr. H. Syaiful Muhyidin mengatakan bahwa kegiatan ini dilatarbelakangi ketidakseimbangan jumlah, bahkan ketiadaan peserta OAP pada ajang MTQ baik kabupaten/kota, provinsi, maupun nasional.

Ia Juga, berharap untuk semakin banyak OAP yang terlibat baik sebagai peserta maupun pelatih hakim dan dewan juri.

Baca Juga: Di Sulawesi Tengah, Jembatan Terpanjang Hubungkan Dua Pulau di Banggai, Diberi Nama...

 “Harus bersemangat punya keyakinan bahwa dengan kesungguhan pasti bisa. Buat saya ini adalah panggilan suci sehingga saya harus datang ke Papua,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Intan Mustika Jaya Sabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah