Mendadak Nakes Nusantara Sehat di Tambrauw Dievakuasi ke Sorong Papua Barat

- 12 Juni 2023, 09:40 WIB
Sejumlah Nakes Nusantara Sehat yang dievakuasi
Sejumlah Nakes Nusantara Sehat yang dievakuasi /Kemenkes RI/

SUARA JAYAPURA - Sejumlah tenaga kesehatan dievakasi dari Kabupaten Tambrauw ke Sorong, Papua Barat.

Proses evauasi dilakkan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) bersama pemerintah daerah dan aparat setempat.

Sebanyak 14 dokter, perawat, bidan dan tenaga kesehatan peserta program Nusantara Sehat yang bertugas di Kabupaten Tambrauw dievakuasi.

Baca Juga: Viral Video Bocah 'Om Telolet' di Tol Depok, Polisi Bakal Tindak

Direktur Jenderal Tenaga Kesehatan Kemenkes drg. Arianti Anaya mengatakan evakuasi dilakukan lantaran para nakes mendapat ancaman keamanan KKB Papua.

“Pagi ini rekan sejawat kita telah dibawa ke Sorong setelah mendapat ancaman dari KKB," katanya dalam keterangan resmi, dikutip pada Senin, 12 Juni 2023.  

Pembentukan KNPB di Tambrauw

Sebelumnya, terjadi pertemuan pembentukan Komite Nasional Papua Barat (KNPB) oleh KKB di Distrik Bamus Bama Kabupaten Tambrauw pada 9 Juni 2023. 

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah