Jadwal Lengkap Fase Grup MSC 2023, Dua Tim MLBB Indonesia Berjuang

- 10 Juni 2023, 14:20 WIB
Para pemain EVOS Legends (kiri) dan pemain ONIC Esports (kanan) di acara Pelepasan #T1MINDONESIA di MSC 2023.
Para pemain EVOS Legends (kiri) dan pemain ONIC Esports (kanan) di acara Pelepasan #T1MINDONESIA di MSC 2023. /dok. Moonton Indonesia/

Di sisi lain, Onic berada di grup C dan bersaing dengan dua tim lainnya, yakni wakil Amerika Utara Outplay, dan tim tuan rumah Kamboja Burn X Flash.

Hasil Draw Grup MSC 2023

Berikut hasil draw grup MSC 2023, dikutip dari laman resmi MSC.

Grup A
Evo Esport (Laos)
Echo (Filipina)
Fire Flux Impunity (Turki)

Grup B
Fenix Esports (Myanmar)
RSG Slate Singpore (Singapura)
Evos Legends (Indonesia)

Grup C
Onic Esports (Indonesia)
Burn X Flash (Kamboja)
Outplay (Amerika Utara)

Grup D
Blakclist International (Filipina)
Team Occupy (MENA)
Todak (Malaysia)

Kedua tim Indonesia tersebut harus berebut tiket untuk menuju babak selanjutnya agar tidak tersingkir di fase grup MSC 2023.

Baca Juga: Profil Provinsi Papua Pegunungan, Provinsi Baru dengan 5 Fakta yang Jarang Diketahui

Jadwal Fase Grup MSC 2023

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x