Tanda Kemajuan Daerah! Ini 6 Gedung Tertinggi di Pulau Sulawesi, Dimulai dari Sulawesi Tengah

- 6 Maret 2024, 14:04 WIB
Salah satu gedung tertinggi di Pulau Sulawesi
Salah satu gedung tertinggi di Pulau Sulawesi /Muhammad Rafiq/traveloka

Berada tepat di jantung Kota Palu, hotel ini paling ramai dikunjungi untuk menginap. 

5. Gedung 14 Lantai

Pindah ke Sulawesi Tenggara, gedung tertinggi ini berada di Kendari bernama Gedung Bank Sultra. 

Berdiri sejak 1968, gedung ini jadi salah satu bangunan tertinggi di Pulau Sulawesi. 

Meski sudah berumur cukup tua, gedung ini masih berdiri kokoh 14 lantai. 

Baca Juga: Selain Jembatan Merah, Pemerintah Habiskan Rp1 Triliun Bangun Jalan di Atas Air di Papua, Lokasnya di...

4. Gedung 23 Lantai

Di Sulawesi Selatan ada gedung tertinggi berada di Makassar bernama Menara Bosowa. 

Menara ini jadi ikon modern Kota Makassar dengan ketinggial mencapai sekitar 120 meter.

Tingginya bangunan ini terdiri dari 23 lantai didesain dengan elegan. 

Baca Juga: Baru Saja Diresmikan, Proyek Rp1,3 Triliun di Papua Ini Langsung Ganti Nama

3. Gedung 28 Lantai

Di Sulawesi Utara ada satu gedung tertinggi di daerah itu bernama Taman Sari Lagoon.

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah