51,18 Persen Luas Sulawesi Tengah Bersiap Dilepas, 6 Daerah Ingin Bentuk Provinsi Baru, Ini Calon Ibukotanya

- 1 Maret 2024, 09:44 WIB
Provinsi Sulawesi Tengah bakal kehilangan sebagian luas wilayahnya untuk provinsi baru
Provinsi Sulawesi Tengah bakal kehilangan sebagian luas wilayahnya untuk provinsi baru /Muhammad Rafiq/editing: suarajayapura - Pikiran-Rakyat

SUARA JAYAPURA - Hampir 20 tahun ini pembentukan provinsi baru di Sulawesi Tengah terus bergulir. 

Selama puluhan tahun itu perjuangan membentuk provinsi baru berakhir penolakan. Terbaru, sudah sampai di meja Kemendagri dan DPR RI. 

Hingga saat ini, belum ada tanda-tanda kapan pembentukan provinsi baru pemekaran dari Sulawesi Tengah. 

Baca Juga: Pisah dari Sulawesi Tengah, Daerah Seluas 7.112,25 km2 Ini Kandidat Kuat Ibukota Provinsi Baru

Padahal, sudah ada 6 daerah bersiap berpisah dari Sulawesi Tengah dan bergabung membentuk provinsi baru. 

Keenam daerah tersebut saat ini masih menjad bagian dari Sulawesi Tengah, dua diantaranya potensial menjadi ibu kota. 

Kedua daerah tersebut memiliki jumlah penduduk banyak dan punya sumber daya alam yang melimpah. 

Dua perusahaan tambang raksasa sudah beroperasi di dua daerah itu dan sukses menyumbang Pendapatan Asli Daerah (PAD) Sulawesi Tengah. 

Baca Juga: Sedang Diproses! 6 Daerah Ini Bersiap Pisah dari Sulawesi Tengan Demi Bentuk Provinsi Baru, Ibukotanya di...

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah