Jokowi Sukses Bawa Misi Perdamaian di Ukraina dan Rusia, Sikap Putin Jadi Kabar Gembira Bagi Umat Manusia

- 1 Juli 2022, 08:04 WIB
Potret Jokowi saat disambut oleh pejabat Rusia dan KBRI.
Potret Jokowi saat disambut oleh pejabat Rusia dan KBRI. /Twitter/jokowi/

Dengan kemampuan yang ada, rakyat dan pemerintah Indonesia berusaha memberikan kontribusi bantuan termasuk obat-obatan dan komitmen rekonstruksi rumah sakit di sekitar Kyiv.

Di samping itu, juga disampaikan pentingnya Ukraina bagi rantai pasok pangan dunia.

Menurutnya, semua usaha harus dilakukan agar Ukraina bisa kembali melakukan ekspor bahan pangan.

Baca Juga: Perdebatan Ibu Kota Papua Tengah Berakhir, DPR RI Sahkan Tiga Provinsi Baru di Papua

“Penting bagi semua pihak untuk memberikan jaminan keamanan bagi kelancaran ekspor pangan Ukraina, termasuk melalui pelabuhan laut. Saya mendukung upaya PBB dalam hal ini,” tegasnya.

Usai bertemu dengan Presiden Zelenskyy, Jokowi bersama Ibu Negra Iriana terbang ke Rusia. 

Memakai pesawat Garuda Indonesia GIA-1, Presiden dan rombongan mendarat di Bandara Vnukovo II pada 30 Juni 2022 sekitar pukul 11.00 waktu setempat

Jokowi disambut pejabat Federasi Rusia antara lain Kepala Protokol Negara Federasi Rusia Igor Viktorovich Bogdashev dan Wakil Menteri Luar Negeri Federasi Rusia Mikhail Bogdanov.

Baca Juga: Yakin Podcast Denny Sumargo Terkutuk? Ustaz Muhammad Faizar Peringatkan Tidak Akan Diampuni Dosanya

Selain itu tampak pula Duta Besar RI Moskow Jose Antonio Morato Tavares dan istri dan Atase Pertahanan KBRI Moskow Kolonel Budi Susilo dan istri ikut menyambut.

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x