Bunga Rendah, Ini Tabel Angsuran KUR Mandiri 2024 Pinjaman Rp10 Juta

- 12 Januari 2024, 18:05 WIB
Ilustrasi - Kredit uang rupiah
Ilustrasi - Kredit uang rupiah /Instagram/@pinjaman_online03/

SUARA JAYAPURA - Bank Mandiri melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR) menawarkan berbagai jenis pinjaman, salah satunya KUR Mikro dengan plafon pinjaman Rp10 juta dengan bunga 3 persen. 

Hadirnya KUR untuk membantu para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam mengembangkan usahanya. 

Salah satunya melalui jenis KUR Mikro dengan bunga sebesar 3 persen per tahun untuk pinjaman maksimal Rp10 juta.

Sedangkan untuk pinjaman di atas Rp10 juta ditetapkan bunga sebesar 6 persen per tahun dalam jangka waktu mulai 12 bulan hingga 60 bulan. 

Baca Juga: Cara Buat SKU untuk Syarat Cairkan KUR Mandiri, Ini Tabel Angsuran Terbarunya

Tabel Angsuran KUR Mandiri pinjaman Rp10 juta

Berikut ini tabel angsuran KUR Mandiri untuk jenis KUR Mikro dengan pinjaman Rp10 juta

1. 12 bulan: Rp860.664

2. 24 bulan: Rp443.206

3. 36 bulan: Rp304.219

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x