6 Mobil Baru yang Meluncur di Indonesia, Ada Esemka Terbaru

- 20 Februari 2023, 19:46 WIB
Mobil baru Suzuki terlihat sehari jelang peluncuran di IIMS 2023.
Mobil baru Suzuki terlihat sehari jelang peluncuran di IIMS 2023. /Pikiran Rakyat/ Alza Ahdira/

Baca Juga: JANGAN KECEWA! Beda Suzuki Grand Vitara Terbaru Indonesia dengan India, Simak Perbedaannya

Suzuki Grand Vitara

Suzuki Grand Vitara terbaru akhirnya mendarat di IIMS 2023 dengan tampilan lebih keren dari generasi sebelumnya. 

Suzuki Grand Vitara kabarnya menggunakan platform baru Toyota yakni Toyota New Global Architecture (TNGA-B).

Soal dimensi, Suzuki Grand Vitara memiliki panjang 4.345 m, lebar 1.795 mm, dan tinggi 1.645 mm diikuti wheelbase (jarak sumbu roda) 2.600 mm.

Baca Juga: Makin Kece, Honda CB1100 Tampil Modern Super Agresif

Esemka Neta V

Esemka Neta V memiliki desain yang sanga simple dengan grill dibuar tertutup. Namun ada ventilasi di bagian bawahnya yang bekerja sebagai pendingin mobil.

Mobil berdimensi panjang 4,070 mm, lebar 1.690 mm dan tinggi 1.540 mm. Kapasitas angkut 500 liter dan bisa diperbesar menjadi 1.150 liter jika jok baris kedua dilipat.

Neta V diluncurkan dalam dua tipe, yakni dengan jarak tempuh 301 kilometer hingga 401 kilometer. Motor listriknya bertenaga 71 kW dan menghasilkan torsi 150 Nm.

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x