Kelebihan dan Kekurangan Gibran Versi Chat GPT, Yakin Bisa Debat Cawapres Hari Ini?

- 22 Desember 2023, 14:27 WIB
Gibran Rakabuming Raka berdialog dengan pelaku ekonomi kreatif di Warung Kopi Aming, Pontianak, Kalimantan Barat, Minggu, 17 Desember 2023 malam.
Gibran Rakabuming Raka berdialog dengan pelaku ekonomi kreatif di Warung Kopi Aming, Pontianak, Kalimantan Barat, Minggu, 17 Desember 2023 malam. /Antara/Jessica Wuysang/

SUARA JAYAPURA – Cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka akan mengikuti debat cawapres yang akan digelar pada Jumat, 22 Desember 2023 malam.

Cawapres pendamping Capres Prabowo Subianto itu akan berhadapan dengan cawapres nomor urut 1 Muhaimin Iskandar dan cawapres nomor urut 3 Mahfud MD.

Debat cawapres ini digelar setelah sebelumnya debat capres sukses mengundang beraga opini dan penilaian terhadap masing-masing kandidat.

Baca Juga: Kelemahan Anies, Prabowo, Ganjar Pakai Chat GPT OpenAI, Ini Caranya

Diantara tiga cawapres, Gibran jadi yang paling dinanti-nanti karena sebelumnya kerap menghindari dari forum-forum debat.

Bahkan beberapa kali melontarkan pernyataan salah hingga jadi bahan pergunjingan warganet, seperti salah menyebut asam folat malah jadi asam sulfat.

Sebelum menyaksikan Gibran tampil, berikut ini prestasi, kelebihan dan kekurangannya lalu perbandingan dengan Muhaimin Iskandar dan Mahfud MD.

Namun sedikit berbeda, kali ini akan terungkap melalui Chat GPT, sebuah inovasi kecerdasaan buatan berupa chatbot yang dikembangkan oleh OpenAI. Teknologi AI atau Artificial Intellegance ini memungkinkan pengguna mendapatkan jawaban dan tanggapan dari pertanyaan yang diajukan.

Baca Juga: Chat GPT Tidak Bisa Bekerja? Ini Cara Benar Menggunakan Chatbot yang Lagi Viral Itu

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah