Tingkatkan Produktivitas Pertanian di Papua, Petani Go Digital Berkenalan dengan Smart Farming

- 15 Agustus 2022, 18:47 WIB
Suasana Webinar Literasi Digital Papua bertemakan petani go digital pada 6 Agustus 2022.
Suasana Webinar Literasi Digital Papua bertemakan petani go digital pada 6 Agustus 2022. /Muhammad Rafiq/Dok. Literasi Digital Papua

SUARA JAYAPURA – Literasi Digital Papua kembali menggalakkan masyarakat cerdas menggunakan internet.  

Upaya itu menyasar semua pihak, salah satu para petani melalui berbagai kegiatan, salah satunya Webinar.

Seperti yang dilakukan Literasi Digital Papua belum lama ini bertemakan petani go digital pada 6 Agustus 2022.

Baca Juga: Pencuri Coklat Ketar-ketir, Polisi Dalami Dugaan Pencurian dan Intimidasi ke Karyawan Alfamart

Koordinator Literasi Digital Wilayah Papua, Munawir mengatakan webinar dirancang untuk memperkenalkan pemanfaatan teknologi petani.

“Ha itu bertujuan untuk meningkatkan produktivitas pertanian,” katanya kepada media ini pada Senin, 15 Agustus 2022.

Secara garis besar, kata Munawir, kegiatan litersi digital digagas dengan tujuan untuk mendorong masyarakat menggunakan internet secara cerdas, positif, kreatif, dan produktif.

Baca Juga: Hasil Investigasi Alfamart, Hotman Paris Ditunjuk Jadi Kuasa Hukum Karyawan yang Diancam UU ITE

Sehingga dapat meningkatkan kemampuan kognitifnya untuk mengidentifikasi hoax.

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x