Chant Aremania yang Biasa Dinyanyikan Saat Arema FC Berlaga, Lirik: Walau Harus Mati...

- 2 Oktober 2022, 19:58 WIB
Seorang Aremania memberikan kesaksikan terkait kericuhan suporter di Stadion Kanjuruhan usai Arema vs Persebaya, 1 Oktober di BRI Liga 1.
Seorang Aremania memberikan kesaksikan terkait kericuhan suporter di Stadion Kanjuruhan usai Arema vs Persebaya, 1 Oktober di BRI Liga 1. /Dok Arema FC

SUARA JAYAPURA - Aremania merupakan salah satu suporter klub terbesar di Indonesia. 

Mereka dikenal salah satu pelopor suporter kreatif di Indonesia. 

Setiap kali Arema FC bermain, nyanyian-nyanyian dari Aremania jadi penyemangat Singo Edan di lapangan. 

Baca Juga: LIB-Panitia dan Aparat Sempat Adu Keyakinan Jelang Laga Arema FC vs Persebaya Surabaya

Baca Juga: Sindir Persaingan Tim-tim Besar Liga Indonesia Penuh Kekerasan, Media AS: Hal Biasa

Aremania memang dikenal memiliki ragam chant atau nyanyian suporter. 

Salah satu nyanyian Aremania 'Tinggalkan Ras Tinggalkan Suku' biasa dilantunkan saat Arema FC bermain. 

Makna dari lirik tersebut adalah persatuan untuk meninggalkan segala identitas primordial untuk mendukung tim Arema FC berlaga.

Baca Juga: Saksi Mata Ceritakan Kronologi Kerusuhan di Stadion Kanjuruhan: Kejam dan Sadis...

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq

Sumber: Aboutmalang.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x