JANGAN SEDIH, Menpan RB Jabarkan Rincian Kebutuhan ASN 2023 Terdiri PNS dan PPPK

- 12 Juni 2023, 18:35 WIB
Ilustrasi. CASN 2022 Difokuskan pada PPPK Guru, Tenaga Kesehatan, dan Tenaga Lainnya.
Ilustrasi. CASN 2022 Difokuskan pada PPPK Guru, Tenaga Kesehatan, dan Tenaga Lainnya. /Twitter.com/@dishub_aceh

 

SUARA JAYAPURA - Menteri PAN RB Abdullah Azwar Anas menjabarkan total kebutuhan nasional ASN 2023.

Hal itu sudah dilaporkan kepada Presiden RI Joko Widodo mengenai rencana rekrutmen aparatur sipil negara (ASN) tahun 2023.

Dalam penerimaan CPNS 2023 untuk sementara ini berjumlah total 1.030.751 orang.

Baca Juga: Aduh! Penerimaan CPNS dan PPPK 2023 Terancam Batal, Penyebabnya...

Azwar Anas mengatakan total kebutuhan ASN itu terdiri dari PNS dan PPPK. 

Dirincikan, 15.858 CPNS dosen, 18.595 tenaga teknis lain, 6.472 PPPK dosen, 12.000 PPPK tenaga guru, 12.719 PPPK tenaga kesehatan, dan 15.205 PPPK tenaga teknis lain.

Kemudian untuk tenaga daerah terdapat 580.202 PPPK guru, 327.542 PPPK tenaga kesehatan, dan 35.000 PPPK tenaga teknis lainnya, serta alokasi PNS lulusan kedinasan sebanyak 6.259 orang.

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x