Canangkan HAN 2024 Kota Jayapura, Sohilait Tegaskan Anak-anak di Kampung Harus Dibuat Bahagia

- 13 Juni 2024, 17:04 WIB
Momen Pj Wali Kota Jayapura Christian Sohilait bersama anak-anak dalam dalam pencanangan HAN ke-40 tingkat kota Jayapura pada Kamis, 13 Juni 2024.
Momen Pj Wali Kota Jayapura Christian Sohilait bersama anak-anak dalam dalam pencanangan HAN ke-40 tingkat kota Jayapura pada Kamis, 13 Juni 2024. /Danielo Pattiasina/dok.suarajayapura

SUARA JAYAPURA - Tujuan paling utama dalam memperingati perayaan Hari Anak Nasional (HAN), adalah dengan membuat anak-anak merasa bahagia.

Demikian dikatakan Penjabat (Pj) Wali Kota Jayapura Christian Sohilait disela-sela pencanangan HAN ke-40 tingkat kota Jayapura pada Kamis, 13 Juni 2024.

Menurut Sohilait, tujuan utama perayaan HAN adalah bagaimana semua pemangku kepentingan mampu membuat anak bahagia dan tidak merasa terkungkung.

Pj Wali Kota Jayapura Christian Sohilait saat menghibur anak-anak dalam pencanangan HAN ke-40 tingkat kota Jayapura pada Kamis, 13 Juni 2024.
Pj Wali Kota Jayapura Christian Sohilait saat menghibur anak-anak dalam pencanangan HAN ke-40 tingkat kota Jayapura pada Kamis, 13 Juni 2024. dok.suarajayapura

Baca Juga: Ini Harapan Bunda PAUD Kota Jayapura, Saat Pencanangan Hari Anak Nasional 2024

Dikatakan, anak usia dini harus merasa sebebas mungkin dalam mengekspresikan diri, sehingga saat masuk ke jenjang sekolah dasar, mereka tidak merasa asing.

"Anak harus merasa sebebas mungkin mengekspresikan diri. Karena mereka akan lanjut ke jenjang SD. Dan itu tugas kita,” terang Sohilait.

Penjabat (Pj) Wali Kota Jayapura Christian Sohilait
Penjabat (Pj) Wali Kota Jayapura Christian Sohilait dok.suarajayapura

Pada kesempatan ini selaku Pj. Wali Kota, Christian Sohilait juga menyoroti keberadaan anak-anak di kampung-kampung yang ada di kota Jayapura.

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah