3 Ide Usaha di Media Sosial yang Banyak Dicari-cari, Hanya Modal Semangat Bisa Untung Banyak

- 4 Maret 2023, 18:04 WIB
Ilustrasi media sosial. Begini imbauan tokoh Betwai.
Ilustrasi media sosial. Begini imbauan tokoh Betwai. /Pixabay/Erik_Lucatero/

SUARA JAYAPURA - Seiring perkembangan teknologi dan informasi, media sosial bisa jadi salah satu ide usaha. 

Hampir semua perusahaan atau lembaga pemerintah maupun swasta membutuhkan media sosial sebagai sarana komunikasi publik. 

Tidak hanya itu, media sosial juga bisa jadi sarana promosi maupun pemasaran produk secara online. 

Baca Juga: 8 Ide Usaha Kreatif Tahun 2023 Berpotensi Untung Banyak, Ada yang Tak Perlu Modal

Lantas, apa saja ide usaha media sosial yang banyak dicari-cari? berikut ini suarajayapura.com membagikan 3 ide usaha media sosial dari berbagai sumber. 

Jasa Pembuatan Konten Media Sosial

Bagi yang ingin menggeluti ide usaha ini harus memiliki kemampuan membuat konten virual, baik gambar maupun video. 

Tidak hanya itu, Anda juga harus memiliki beberapa kemampuan, termasuk memahami pemasaran di media sosial. 

Baca Juga: Fakta Baru, Kasus Penganiayaan Versi Pengacara David Berawal dari AG Pacar Mario Dandy

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x