Usulan Papua Tuan Rumah MTQ Nasional, Kemenag: Kenapa Tidak?

- 29 Juni 2024, 19:14 WIB
Pembukaan MTQ ke-30 tingkat se Tanah Papua di Mimika, Papua Tengah
Pembukaan MTQ ke-30 tingkat se Tanah Papua di Mimika, Papua Tengah /Muhammad Rafiq/papua.go.id

Baca Juga: Hari Ketiga MTQ ke-30 di Timika: Dewan Hakim Nilai Penampilan Peserta MSQ Baik, Tapi

Ia datang langsung melihat penyelenggaraan MTQ ke-30 di Timika dan memberikan penilaian posifnya, mulai dari desain, penataan, hingga penggunaan teknologi. 

Terkait usulan Papua tuan rumah MTQ Nasional, Husni mengatakan, kunjungannya di MTQ ke-30 akan jadi laporan untuk dipertimbangkan. 

"Jadi, siapa yang siap akan dipertimbangkan. Kunjungan kami ini juga menjadi bagian dari laporan, dan mudah-mudahan menjadi salah satu dukungan bahwa Papua serius untuk menjadi tuan rumah pada arena MTQ ke depannya, yaitu dua tahun mendatang," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah