Ingin MPP Tersebar di Papua, MenPAN RB Diminta Beri Pendampingan

- 19 Mei 2023, 20:34 WIB
Plh. Sekretaris Daerah Provinsi Papua Suzana Wanggai
Plh. Sekretaris Daerah Provinsi Papua Suzana Wanggai /Muhammad Rafiq/SuaraJayapura

SUARA JAYAPURA - Kehadiran Mal Pelayanan Publik (MPP) di Papua disambut hangat Pemerintah Provinsi Papua.

Sebab, adanya Mal Pelayanan Publik itu akan mempermudah pelayanan bagi masyarakat di Kota Jayapuran dan sekitarnya.

Pj Gubernur Papua diwakili Plh Sekda Papua Suzana Wanggai turut meresmikan MPP yang berlokasi di Terminal Tipe A Entrop, Kota Jayapura, Papua pada Jumat, 19 Mei 2023. 

Baca Juga: KKB Pimpinan Numbuk Telenggen Serang TNI di Puncak, Satu Prajurit Gugur

Dalam kesempatan itu, Suzana Wanggai mengatakan MPP menjadi bukti langkah maju dalam memajukan pelayanan publik. 

"Ini langkah maju yang signifikan untuk memajukan pelayanan Publik," ujarnya.

Demi majunya sebuah pelayanan publik, besar harapan MPP juga hadir di seluruh daerah di tanah Papua. 

Baca Juga: Mal Pelayanan Publik di Papua Resmi Beroprasi, Menteri PANRB: Rumah Penghubung Masyarakat

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x