Ustadz Luqmanulhakim Nasihati Orang Tua yang Suka Biasakan Anaknya Begini: Akan Tersimpan di Otaknya

- 8 Agustus 2022, 08:05 WIB
Ustadz Luqmanulhakim
Ustadz Luqmanulhakim /Muhammad Rafiq/Tangkapan layar YouTube Huruftho Official

SUARA JAYAPURA - Ustadz Luqmanulhakim menasihati orang tua tentang bagaimana mendidik anak yang baik.

Karena masih saja ada orang tua yang memperlakukan anaknya tidak semestinya.

Penjelasan disampaikan di salah satu ceramahnya dan didunggah di kanal YouTube Huruftho Official pada 3 agustus 2022.

Baca Juga: Kata Ustadz Luqmanulhakim, Menjadi Orang Ikhlas Harus Melakukan 2L, Apa Itu?

Berawal saat Ustadz Luqmanulhakim menceritakan seorang anak kerap disematkan kata anak nakal. 

Padahal kata tersebut tidak boleh disebutkan kepada seorang anak. 

"Orang tua juga saya tegur, kan ada salah satu kakak bilang ‘kakak nyebut anak nakal’ tidak boleh ngomong nakal itu. Siapa yang suru ngomong gitu,' mamanya sendiri, pantaslah," jelasnya. 

Baca Juga: Jangan Lakukan Ini Jika Ingin Anak Masih Mau Dengar Orang Tua Kata Ustadz Luqmanulhakim

Sebagai orang tua yang baik, mestinya memanggil atau menyebut anak dengan sebutan yang baik. 

Halaman:

Editor: Muhammad Rafiq

Sumber: YouTube Huruftho Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x